Meningkatkan Kamtibmas Yang Aman Dan Kondusif, Bhabinkamtibmas Silahturahmi Kerumah Warga

Meningkatkan Kamtibmas Yang Aman Dan Kondusif, Bhabinkamtibmas Silahturahmi Kerumah Warga

Tribratanewstts.com-Bhabinkamtibmas Pospol kokbaun- Polres Timor Tengah Selatan Bripka Yopi Lasa Silahturahmi  ke warga Desa Sapnala, Kecamatan Kokbaun, Kabupten TTS, Senin (20/06/22).

Dalam sambnagnya, Bhabinkamtibmas yang didampingi langsung ole kapol Sub Sektor Kokbaun- Polres TTS.

Disela-sela silahturahmi tersebut, Bhabinkamtibmas mengajak warganya untuk turut aktif dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban dalam lingkungan.

“ Menciptakan situasi  keamanan dan ketertiban agar tetap aman dan kondusif , Polri tidak bekerja sendiri namun membutuhkkan dukungan dan kerjasama dari masyarakat  , oleh karena itu mari bersama-sama jaga kamtibmas”, ajaknya.

Kapolres TTS melalui Kasat Binmas Polres TTS  Iptu Agus Sole bahwa kegiatan  silahturahmi ini rutin dilaksanakan setiap hari dengan tujuan meningkatkan kamtibmas dan mengajak masyarakat agar sama-sama mewujutkan kamtibmas yang aman dan kondusif.